Sunday 2 February 2014

Daftar Pekerjaan Yang Digantikan Mesin

Era teknologi informatika yang berkembang dengan cepat, akhirnya merubah juga cara kerja perusahaan untuk memaksimalkan dan mengefisienkan pengeluaran dan itu artinya akan ada pemangkasan jumlah pegawai.

Situs komunitas pencari kerja Glassdoor, menganalisa bahwa sistem otomatisasi akan meningkat pada tahun 2033. Glassdoor mengklaim saat itu sebanyak 47% pekerjaan akan diambil tenaga mesin.

Scott Dobroski, Ahli komunitas Glassdoor mengatakan "Di masa depan, tampaknya kebanyakan dari pekerjaan yang ada saat ini, dari kasir ke teller, akan diotomatisasi dan kebutuhan untuk orang sungguhan mengerjakan peran tersebut tidak akan diperlukan lagi saat teknologi sudah mampu dan mengambil tanggung jawab tersebut".

Menurut Dobroski, ada beberapa jenis pekerjaan dengan keterampilan rendah, seperti telemarketer, dapat digantikan dengan mudah oleh tenaga mesin. Namun, pekerjaan yang membutuhkan kreativitas/ kemampuan sosial tinggi tidak akan tergantikan dengan mudah oleh mesin.

Mau tahu prediksi pekerjaan-pekerjaan yang akan digantikan oleh tenaga mesin pada tahun mendatang ? Berikut daftar 10 pekerjaan yang mungkin tergantikan mesin, seperti dikutip dari Mashable.

Kegunaan Layanan Internet Cepat

Beberapa hari lalu ada pertanyaan hai sahabat budiman untuk apa layanan internet berkecepatan tinggi? Mungkin selama ini penanya hanya menggunakan layanan media sosial dalam kesehariannya dan tidak pernah menonton video streaming secara online.

Bagi yang kesehariannya berkutat dengan data dan arsip yang mengandalkan layanan internet telah terlatih bersabar dengan layanan internet yang sering ngadat, buffering video yang harus menonton slow motion ketika menonton video streaming.

Sebagaimana dunia nyata ada sisi positif dan sisi negatif. Dua sisi yang pasti ada dalam hal apapun. Mari kita coba mengulas apa sih yang bisa kita manfaatkan dengan adanya internet kecepatan tinggi ?

Intel Meluncurkan Jarvis

Sebentar lagi sirri akan memiliki saingan dari intel. Perusahaan yang terkenal dengan produk prosesor komputer ini akan mencoba peuntungan dengan terjun ke bisnis asisten pribadi.

Asisten pribadi jarvis dari intel pun rumornya tidak harus selalu terhubung dengan internet untuk menjalankannya. Kalau selama ini untuk menjalanan asisten pribadi sirri harus selalu terhubung ke internet.

Rencananya intel pun akan menggandeng